English English Indonesian Indonesian
oleh

Surga Itu di Kerumunan

Akhirnya, kita bisa berefleksi bahwa ujung dari semua peribadatan adalah tentang khalayak, tentang kerumunan, tentang orang banyak, atau tentang warga. Bukan tentang diri sendiri, bukan tentang kepentingan sesaat, bukan tentang jangka pendek, atau bukan tentang ruang yang sempit. Peribadatan itu untuk kemanusiaan, kemaslahatan, menembus batas, untuk hari kemudian. Itulah, Jangan pernah bicara tentang surga di hari kemudian kalau masih saja suka tertarik pada diri sendiri. Saya serius, kawan!

News Feed