English English Indonesian Indonesian
oleh

Dosen Polipangkep Raih Student Award dari Hiroshima University Jepang

Atas capaian tersebut, apresiasi khusus disampaikan oleh Pembantu Direktur III Bidang Kemahasiswaan dan Kerja Sama, Nur Rahmawaty Arma, M.Sc., Ph.D.

“Kami sangat bangga atas prestasi yang diraih oleh Ibu Gusni. Saat menjabat sebagai Koordinator Bidang Kerja Sama, beliau dikenal berdedikasi tinggi dan berprestasi. Kini, saat menjalani studi lanjut, beliau tetap menunjukkan semangat belajar yang luar biasa dan mampu mengharumkan nama Polipangkep. Beliau adalah dosen kebanggaan kami,” ujar Arma.

Direktur dan seluruh sivitas akademika Polipangkep juga menyampaikan kebanggaan dan dukungan penuh atas pencapaian ini. Diharapkan, prestasi Gusni dapat menjadi inspirasi bagi seluruh dosen dan mahasiswa untuk terus berkarya serta berprestasi, baik di tingkat nasional maupun internasional. (*/)

News Feed