“Bantuan uang panai ini akan diberikan kepada 200 orang setiap tahunnya, dan kami juga akan menyediakan Wi-Fi gratis maksimal tujuh titik di setiap desa,” jelasnya.
Pasangan JaDi juga memprioritaskan perbaikan infrastruktur yang rusak, seperti jalan, jalan tani, dan saluran pengairan.
“Infrastruktur jalan adalah jalur utama perekonomian masyarakat, dan itu menjadi prioritas kami,” tambah Abdillah. (ams)