Agus Salim juga mengatakan, Kabupaten Bantaeng merupakan daerah yang sejuk dan nyaman. Kondisi ini bisa menarik investasi dengan membangun tata kelola yang baik.
Kemudian, Kajati juga mengingatkan kepada jajaran Kejaksaan Negeri Bantaeng (Kejari) untuk tetap menjaga muruah kejaksaan dengan tetap bekerja profesional dan menangangi perkara sebagai bagian dari evaluasi dan penilaian menjadi luar biasa.
“Kejari Bantaeng harus melakukan yang luar biasa,” katanya. (sae)