Yang lebih menarik lainnya, manajemen juga menyediakan area bermain anak, yaitu playground juga berbagai gimmick seperti, face painting, hair colouring, temporary tattoo yang menjadi area favorit bagi anak-anak juga tamu lainnya.
Aston Makassar berkomitmen untuk terus memberikan pengalaman menginap dan acara yang istimewa bagi para tamu, dengan menghadirkan berbagai acara yang menghibur dan penuh kejutan. (wis)