Ketua Kelompok Soreang Mandiri, Mantasia, menyampaikan apresiasinya kepada TIM PKM Universitas Fajar (UNIFA) dan Universitas Teknologi Sulawesi (UTS) ataspelaksanaan pelatihan ini.
“Kami berharap kegiatan seperti inidapat terus berlanjut, sehingga masyarakat Soreang semakinmandiri dan mampu meningkatkan kesejahteraan melaluiketerampilan yang diberikan,” ujarnya.(wis)