SAMBUTAN KONTROVERSIAL. Sutradara berdarah Yahudi Jonathan Glazer (kanan) menyampaikan sambutan usai memenangkan Piala Oscar 2024 di Dolby Theatre, Senin, 11 Maret 2024. Pidatonya kontroversi karena mendukung warga Palestina. FOTO: MIKE BLAKE
FAJAR, RAMALLAH–Perdana Menteri Palestina Mohammad Mustafa menuntut tekanan internasional yang lebih intensif pada Israel untuk menghentikan serangannya terhadap