Kemudian, Prof Hasmyati belum membeberkan mengenai komunikasinya ke kementerian. Namun, dia menegaskan, UNM punya tradisi berbeda dari kampus lain. Meski bertarung berebut kursi rektor, mereka tetap harmonis.
”Harapan saya, semoga hasil tahap pertama ini tidak berubah di tahap kedua. Mohon dukungannya semua,” kata dia. (wid/zuk)