English English Indonesian Indonesian
oleh

Longsor Jalur Enrekang-Toraja, Polisi Terapkan Contra Flow

Saat ini sudah ada akses jalan, sehingga kendaraan bisa lewat. Pihaknya bersama dengan stakholder terkait diberikan material untuk pengerasan sehingga tanah di lokasi tersebut menjadi padat untuk sementara bisa dilalui kendaraan.

“Ini prosesnya buka tutup (contra flow) jalan. Awalnya itu tadi kita berlakukan 30 kendaraan dari atas Toraja, 10 kendaraan yang naik ke Toraja. Tapi sekarang sudah lancar,” tuturnya.

Senada dengan Penjabat (Pj) Kadishub Enrekang Haming. Dia mengungkapkan bahwa arus lalu lintas sudah lancar. “Kami terapkan buka tutup karena jalanan darurat yang dibuat masih sempit,” bebernya. (ams/zuk)

News Feed