Heba Morayef, direktur Amnesty untuk wilayah Timur Tengah dan Afrika Utara, mengecam tingkat penderitaan ekstrem yang harus ditanggung warga Palestina di Gaza setiap hari selama setahun terakhir serta ketidakmampuan dunia atau kurangnya kemauan politik untuk menghentikannya. (amr)
Amnesty Tuduh Israel Lakukan Genosida yang Disiarkan Langsung di Gaza
