English English Indonesian Indonesian
oleh

Fauziah Zulfitri x Maison GADIZA Hadirkan Koleksi O₂: Napas Baru dalam Dunia Fashion Muslimah Indonesia

“Dalam hidup, kita tidak hanya membutuhkan pakaian, kita butuh napas. O₂ adalah pengingat bahwa setiap jiwa membutuhkan ruang untuk bernapas, butuh teman seperjalanan yang menguatkan, serta kekuatan dari dalam diri yang membimbing pada makna dan arah hidup. Kami ingin perempuan tahu bahwa mereka berharga, indah, dan mampu menjadi dirinya sendiri dengan bahagia—bahkan menjadi oksigen bagi satu sama lain,” ujar Fauziah Zulfitri.

Koleksi O₂ akan tersedia secara eksklusif di butik Fauziah Zulfitri x Maison GADIZA di Makassar mulai 26 April 2025, dan akan segera hadir di Jakarta serta melalui platform digital resmi Maison GADIZA. (adi)

News Feed