Kami mengucapkan terima kasih kepada Kepsek SMAN 6 Pinrang dan jajarannya karena telah menerima kami dengan baik di sekolahnya, tanpa dukungan kegiatan kami mungkin tidak bisa terlaksana di kabupaten Pinrang ini,” tandasnya.
Sejumlah pertunjukan dipentaskan dalam Malam Sastra. Mulai dari pembacaan puisi, pementasan drama, pengumuman juara Aksaraeuforia, hingga penyerahan cinderamata. (uca)