English English Indonesian Indonesian
oleh

Transaksi Nontunai Mudahkan Pengunjung Kawasan Wisata Malino

Senada dengan itu, Yusuf (34), seorang wisatawan asal Bone, juga merasakan manfaat dari sistem pembayaran digital yang kini semakin umum digunakan di berbagai tempat wisata. Ia mengaku merasa lebih tenang dan aman saat berlibur karena tidak perlu lagi membawa uang tunai dalam jumlah besar.

“Dahulu saya sempat bawa uang cash banyak ke tempat wisata, dan rasanya waswas terus sepanjang perjalanan. Takut hilang, takut jatuh, atau malah lupa ditaruh di mana. Sekarang tinggal buka aplikasi, pilih metode pembayaran, dan semua langsung beres. Enggak cuma lebih aman, tapi juga jauh lebih praktis dan efisien,” ujarnya.

Bagi para wisatawan seperti Rani dan Yusuf, inovasi dalam sistem reservasi dan pembayaran digital menjadi salah satu faktor penting yang membuat pengalaman berlibur mereka semakin menyenangkan dan bebas dari kekhawatiran. (edo)

News Feed