Acara pun ditutup dengan sesi foto bersama, pelukan hangat, serta harapan agar tali persaudaraan ini akan terus terjaga hingga usia senja. Sore itu, Wisma Kalla bukan sekadar tempat pertemuan, tapi menjadi ruang nostalgia, tempat di mana kenangan masa muda kembali hidup dalam senyum dan pelukan hangat para sahabat lama.(wis)
Halal Bi Halal IKA Smansa 81 Penuh Kehangatan
