Habib berharap Asmo Sulsel terus bisa bersinergi dengan komunitas Honda di Makassar. Menurutnya peran komunitas untuk Asmo Sulsel sangat berarti. “Kami tentunya bisa berkembang seperti saat ini, karena peran dari rekan-rekan di komunitas juga,” ujar Habib. (sae)
Ramadan Honda Bikers Jilid 2, Berbagi ke Panti Asuhan
