“Sebagai langkah konkret, kami juga akan menggelar Jambore Pemuda yang ditargetkan akan diikuti oleh 10 ribu peserta,” katanya.
Dengan semangat kebersamaan dan konsolidasi yang terus diperkuat, AMPG dan Pemuda Golkar Sulsel optimistis bisa menjadi motor penggerak dalam memenangkan Golkar di Pemilu 2029. (sae)