“Diharapkan pemasangan pipa ini bisa berjalan lancar agar masyarakat segera menikmati manfaatnya. Insyaallah, setelah pelaksanaan selesai, kebutuhan air bersih di Utara Kota akan teratasi dengan baik,” tuturnya penuh harap. (sae)
Ismail Sebut Keluhan Krisis Air Bersih Warga di Utara Segera Teratasi
