“Saya juga berharap melalui kegiatan ini juga memacu semangat khususnya dari ASN agar lebih rajin menyalurkan ZIS,” ucapnya.
Ia meminta agar dana zakat dapat dikelola secara profesional dan teratur. Tak hanya itu, Baznas diminta lebih inovatif serta mampu menata strategi pengelolaan zakat di daerah berjuluk Bumi Lamaddukelleng. (man/zuk)