Saat ini, Andi Merly Iswita menjadi satu-satunya perempuan yang duduk sebagai pimpinan DPRD Wajo. Dia juga menjadi perempuan legislator pertama yang duduk di kursi pimpinan dalam rentang sejarah perpolitikan Bumi Sutra, julukan Wajo. (*)
Srikandi Pertama PAN Pimpinan Dewan Peraih Suara Terbanyak Pileg 2024 Turun Gunung Kampanye Pilkada
