“Saya sangat terkesan dengan presentasi anak-anak dan karya-karya yang dipamerkan. Ini adalah langkah yang baik untuk memotivasi anak-anak agar lebih kreatif dan percaya diri,” katanya.
Dengan adanya kegiatan ini, Bosowa School Makassar membuktikan komitmennya dalam menyediakan pendidikan yang holistik dan inovatif. Semoga langkah ini dapat terus memotivasi siswa untuk belajar dan berkarya lebih giat lagi. (*)