Ia memastikan insiden itu diperiksa VAR. “Tentu saja VAR memeriksa semuanya. VAR memeriksa situasi ini. Dan mereka memutuskan ini hanyalah kontak fisik. Inilah yang terjadi,” tegasnya.
“Untuk VAR tidak ada intervensi karena menurut mereka penyerang berubah arah ke bek. Menurutnya, itu hanya kontak fisik, mencoba menantang bek. Sudah diperiksa dan tidak ada intervensi,” tandasnya. (amr)