English English Indonesian Indonesian
oleh

Tonasa Gelar Salat Idul Adha di Kantor Pusat

Kedua, Nabi Ibrahim ‘alaihissalam, Sang Kekasih kinasih Allah Azza wa Jalla itu telah mengajarkan kepada kita bahwa derajat kemuliaan di sisi Allah Ta’ala bukan barang
murahan yang dapat diraih dan digenggam oleh siapa saja.

Akan banyak ujian yang terangkai di sepanjang perjalanannya.
Mengakhiri khutbahnya, ia pun mengingatkan
tentang syariat qurban yang waktu penyembelihannya adalah seusai pelaksanaan shalat Idul Adha hingga tiga hari tasyriq setelahnya.

Pembagian hewan kurban yang telah disembelih dapat dibagi tiga bagian, sepertiga buat pemiliknya, sepertiga
buat hadiah dan sepertiga buat sedekah kepada fakir miskin.

Setelah pelaksanaan Shalat Idul Adha, diselenggarakan pemotongan hewan qurban yang pelaksanaannya disaksikan langsung oleh Direktur Utama PT Semen Tonasa Asruddin.(fit)

News Feed