“Kalau kita belum mampu meningkatkan pendapatan masyarakat, maka kurangi bebannya terlebih dahulu,” ucapnya.
Inilah yang mereka lakukan melalui PPP di seluruh kecamatan dataran tinggi. Masyarakat yang ingin mengurus kependudukan, perizinan, dan lainnya tidak perlu lagi jauh-jauh.
“Cukup datang ke pos pelayanan publik di Tombolo Pao semua telah terlayani,” katanya. (wis/zuk)
PELOSOK GOWA. Bupati Gowa meresmikan Pos Pelayanan Publik (PPP) di Kecamatan Tombolo Pao, Gowa, Sabtu, 16 Maret. Fasilitas ini mendekatkan layanan kepada masyarakat. FOTO: PEMKAB GOWA