English English Indonesian Indonesian
oleh

Wakil Ketua KPK Beri Kuliah Umum di Fakultas Hukum Unhas, Paparkan Pentingnya Pendidikan Antikorupsi

Ghufron menambahkan bahwa realita yang ada kurang lebih 86 % koruptor merupakan alumni dari perguruan tinggi.

“Perkembangan manusia hukum itu dimulai dari premoral, conventional, autonomous dan insan kamila. Insan kamila di sini dimaknai sebagai manusia sempurna yang teguh pada nilai, orientasi publik dan terbuka,” pungkasnya.

Turut hadir dalam kuliah umum tersebut Wakil Dekan Bidang Kemitraan, Riset dan Inovasi, Dr Ratnawati dan Ketua Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Unhas Dr Nur Azisa. Peserta kuliah umum berasal dari civitas akademika Fakultas Hukum Unhas yakni Dosen dan mahasiswa. Kurang lebih 200 orang hadir dalam acara tersebut. (*)

News Feed